Wisata Tuban

Sabtu, 08 September 20125komentar

1. MANGROVE TUBAN
Lokasi: Jl. Raya Tuban-Semarang KM 9 Desa Jenu, Kec. Jenu 

2. PANTAI BOOM
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban (Sebelah Utara alun-alun)
  
3. PANTAI SOWAN
Lokasi : Desa Bogorejo Kec. Bancar 40 Km dari Pusat Kota

4. PANTAI PANYURAN
Lokasi : Desa Panyuran Kec. Palang 2 Km dari Pusat Kota

5. TERMINAL WISATA KAMBANG PUTIH TUBAN
Lokasi : Desa Sugihwaras Kec. Jenu 5 Km dari Pusat Kota

6. GOA AKBAR
Lokasi : Kel. Gedongombo, Kecamatan Semanding Pusat Kota

7. GOA NGERONG
Lokasi : Desa Rengel, Kec. Rengel 30 Km dari Pusat Kota
  
8. GOA PUTRI ASIH
Lokasi: di daerah montong kabupaten tuban-Jawa Timur

9. BANYU LANGSIH
Lokasi: ada Desa Boto Kecamatan Semanding. Sekitar 6KM kerah barat dari kota tuban

10. SUNGAI KRAWAK
Lokasi: Kecamatan Singgahan

11. AIR TERJUN NGLIRIP
Lokasi : Desa Jojogan Kec. Singgahan 36 Km dari Pusat Kota

12. PEMANDIAN AIR PANAS PRATAAN
Lokasi : Desa Wukirharjo,Kec. Parengan 45 km dari Pusat Kota

13. PEMANDIAN BEKTIHARJO
Lokasi : Desa Bektiharjo, Kec. Semanding 5 Km dari pusat Kota

14. ZIARAH MAKAM SUNAN BONANG
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban Pusat Kota

15. ZIARAH MAKAM SUNAN IBRAHIM ASMORO QONDI
  Lokasi : Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang 12 km dari pusat kota

16. ZIARAH MAKAM SUNAN BEJAGUNG LOR DAN KIDUL
Lokasi : Desa Bejagung, Kecamatan Semanding 4 km dari pusat kota 

17. PONDOK PESANTREN “PERUT BUMI”
Lokasi: di Dusun Wire, Tuban

18. MUSEUM KAMBANG PUTIH
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban

19. ALUN-ALUN TUBAN
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban

20. MASJID AGUNG TUBAN
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban Pusat Kota

21. KLENTENG KWAN SING BIO
Lokasi : Kelurahan Karangsari Kecamatan Tuban Pusat Kota
Share this article :

+ komentar + 5 komentar

7 Januari 2013 pukul 00.22

tempat wisata di kecamatan plumpang kenapa tidak tergolong Wisata Tuban, seperti jaka Tarub, dan batu lantai.

7 Januari 2013 pukul 04.16

Ya mohon dibantu ngeshare bos

27 Januari 2013 pukul 15.48

sudah hampir semuanya pernah aku kunjungin .. tinggal beberapa aja, sowan belum, pesantren perut bumi juga belum

18 Juli 2013 pukul 23.46

saya sudah semuanya :D
horeee.....

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Informasi Tuban Jawa Timur - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger